Hai teman-teman lari Depok! Ada acara seru nih yang sayang banget kalau dilewatkan. #LariBarengJenius, Road to Pocari Sweat Run Indonesia 2023, 5K Run bersama Komunitas Lari Depok Derby Runners.
Tandai tanggalnya, ya! Sabtu, 3 Juni 2023 mulai pukul 06.00 di Parkiran Masjid Universitas Indonesia, Depok. Jadi, pastikan kamu mengatur alarm supaya tidak terlewatkan. Jangan lupa untuk melalukan pemanasan terlebih dahulu agar tubuh siap untuk berlari dan menghindari cedera.
Setelah lari selesai, kita akan berkumpul di @oi.coffee.eatery sebagai tempat finish. Kita bisa menikmati minuman segar dan makanan enak sambil beristirahat dan mengobrol dengan sesama peserta.
Jadi, jangan sia-siakan kesempatan ini, teman-teman. Yuk bergabung dalam acara #LariBarengJenius dan Komunitas Lari Depok, Road to Pocari Sweat Run Indonesia 2023.
KOMENTAR
Subscribe
0 Comments
Oldest